DSLR'S FIRST PRACTICE
DSLR'S FIRST PRACTICE
Hay itslismaratus
come back again haha disini aku mau membagikan pengalaman pertamaku pegang DSLR,
yap ga Cuma pegang aja si tapi juga jepret pake DSLR. Yang aku pake ini DSLR kampus
merk CANON EOS 60D.
ini Canon EOS 60D |
Jadi
yang perlu dan sangat diperhatikan dalam memotret menggunakan kamera ini ialah
ISO, Shutter Speed dan Aperture. Secara definisi ISO adalah ukuran
tingkat sensifitas sensor kamera terhadap cahaya. Semakin tinggi setting
ISO kita maka semakin sensitif sensor terhadap cahaya,
Sedangkan shutter speed adalah kecepatan rana pada kamera terbuka. Jika kaliam
memencet tombol shutter maka rana akan terbuka dan menutup kembali berdasarkan
pada kecepatan shutter speed yang kalian pilih. Aperture
ialah bukaan dari diafragma yang ada didalam sebuah lensa
kamera digital.
My First Try ....
Aperture : 3.5 - Shutter Speed : 1/197 - ISO : 100 |
Dari percobaan pertama ini dengan Low Angle dan model pose berdiri menyamping agar tampak lebih tinggi dan ramping.
Aperture : 3.5 - Shutter Speed : 1/256 - ISO : 160 |
Tujuanku ingin menampilkan struktur bangunan ini yang sudah sangat apik jadi pengambilan dengan Frog Angle.
Itulah tadi girls dua foto yang menurutku lebih baik dibanding lainnya. Mohon maklum adanya karena Amateur tingkat dewa. Oh ya Lokasinya di KPLT FT UNY lantai 2. Sesungguhnya mahasiswa dilarang naik ke beranda. Mungkin takut ada yang terjun ya. Maafkan kami pak rektor. Jangan ditiru ya teman - teman hehe..
Buat kalian yang mau belajar pakai DSLR silahkan didampingi yang sudah ahli yaa. Supaya ada yang menuntun kalian menuju jalan terbaik haha. Well, Thanks :*
Komentar
Posting Komentar